6 Makanan Penyebab Jerawat Dan Muka Berminyak - Muka berminyak adalah salah satu sumber yang menyebabkan munculnya jerawat di wajah, jika anda memiliki wajah berminyak dan berjerawat, coba hindari 6 Makanan Penyebab Jerawat Dan Muka Berminyak dibawah ini.
Makanan Penyebab Jerawat Dan Muka Berminyak |
Jika anda mau makan garam dalam jumlah yang lebih banyak dari biasanya makanya akan menyebabkan tubuh kita susah untuk menyerap air bahkan Garam mampu menjadi penyebab kulit Meradang, merubah warna kulit dan sampai menimbulkan bercak bercak pada kulit kita. sebaiknya anda tidak mengkonsumsi garam dalam jumlah banyak setiap harinya. jika memang anda suka asin maka Makanlah Garam Seperlunya Saja
2. Olahan Buah Kelapa Penyebab Munculnya Jerawat
semua makanan yang mengandung kelapa berpotensi untuk menimbulkan jerawat. jadi anda harus lebih berhati hati dalam mengkonsumsi makanan yang bersantan maupun yang Berbahan dasar Kelapa Atau Sejenisnya. Beberapa makanan yang mengandung bahan kelapa misalnya aneka sayur santan, gudeg, es kelapa, Gethuk jawa, serabi atau berbagai macam jenis lainnya. jika anda memang suka makanan makanan itu sebaiknya aturlah pola makan anda sehingga tidak terlalu sering mengkonsumsi masakan tersebut
3. Kacang kacangan Untuk Muka Berjerawat Dan Berkomedo
Para ahli percaya bahwa semua jenis kacang kacangan mengandung banyak minyak yang dapat berpotensi menimbulkan jerawat. namun ada salah satu jenis kacang yang lebih fatal dan berbahaya jika dikonsumsi secara berlebihan khususnya untuk orang yang berjerawat yaitu kacang tanah. kacang jenis ini sangat cepat untuk meningkatkan potensi menyebarnya jerawat di kulit muka anda. apalagi jika anda merupakan pemilik kulit sensitif yang sangat mudah untuk di tumbuhi jerawat. maka sebaiknya anda menghindari segala camilan atau Olahan yang ber bahan dasar kacang tanah semisal selai kacang, kacang godok, kacang goreng, kacang bawang atau semua jenis olahan kacang lainnya
Baca juga : 10 Obat Tradisional Alami Untuk Menghilangkan Jerawat
4. Aneka Gorengan
Bagi anda yang suka mengkonsumsi gorengan untuk camilan maka sebaiknya sedikit berhati hati dan mengatur pola makannya, karena gorengan ini merupakan salah satu makanan penyebab timbulnya jerawat di muka dan di wajah anda. mengapa demikian karena minyak yang ada pada gorengan itu akan menyumbat pori pori kulit anda. selain itu gorengan ini juga akan menjadikan sel sel kulit anda terlihat jauh lebih tua dari biasanya. beberapa jenis Gorengan yang sudah diteliti mampu menimbulkan jerawat pada muka adalah kentang goreng, gorengan tahu, daging ayam goreng, bakwan, bala bala, lumpia dan berbagai jenis gorengan lainnya, saran saya sebagai solusi untuk mengganti asupan minyak ke dalam tubuh kita sebaiknya anda mengkonsumsi buah alpukat karena ini memiliki lemak sehat bagi manusia
5. Kafein Kopi Dan Sejenisnya
Bagi anda yang suka meminum kopi maka sebaiknya untuk lebih berhati hati jika memang kulit anda tidak ingin berjerawat. sebaiknya hindari meminum Olahan yang mengandung kopi maupun soda secara berlebihan. karena kafein ini walaupun enak namun memiliki efek samping yang menjadikan kelenjar adrenalin terpicu sehingga jerawat anda akan lebih cepat muncul. beberapa minuman berkafein Yang Bsia Menimbulkan Jerawata semisal kopi.teh dalam jumlah banyak. minuman bersoda seperti Sprite, COca Cola, big cola atau jenis minuman lainnya. Maka hindarilah jika anda memang tidak ingin memiliki kulit yang berjerawat
6. Susu Dan Bahan Olahanya
Walaupun manfaat susu itu baik bagi kesehatan namun minuman ini mempunyai efek samping Yang bisa menimbulkan jerawat jika dikonsumsi secara berlebihan. apalagi susu sapi ini biasanya Akan meningkatkan kadar minyak di dalam tubuh kita. sebaiknya jika anda ingin mencari pengganti kalsium untuk tubuh anda maka jangan gunakan aneka olahan susu semisal susu instan. yogurt maupun susu organik. sebaiknya anda lebih sering memakan cemilan kacang almond dan juga santan kelapa. namun ingat jangan terlalu banyak
Itu dia 6 Makanan Penyebab Jerawat Dan Muka Berminyak yang harus anda hindari, ada baiknya jika anda mengganti makanan tersebut dengan makanan lain yang dapat membantu menghindari munculnya jerawat.
Sumber : http://carasehat.net/12-makanan-penyebab-jerawat-dan-komedo-berminyak-di-muka/4/