Informasi Seputar Kesehatan

Gejala Penyakit Malaria

Gejala Penyakit Malaria - Jumlah kematian di Indonesia masih sangat tinggi, dilansir dari voaindonesia, tiap tahunnya terdapat 400.000 kasus malaria. 70% terjadi di wilayah timur Indonesia. Mengapa hal ini bisa terjadi ? salah satunya adalah maskarakat tidak mengetahui gejala awal malaria, sehingga pengobatan terlambat dilakukan. Untuk itu, simak Gejala Penyakit Malaria dibawah ini.

Gejala Penyakit Malaria
Gejala Penyakit Malaria


Gejala malaria ringan (tanpa komplikasi)

Pada kondisi ini penderita akan merasakan gejala demam yang disertai dengan menggigi yang berlebih, selain itu juga dengan sakit kepala, muntah, mual, diare, dan nyeri pada otot. Untuk penyakit malaria ringan ini dibagi menjadi 3 tingkatan stadium, yakni:

  • Stadium dingin
  • Stadium demam
  • Stadium berkeringat

Baca juga : Penyebab Sesak Nafas Yang Paling Sering Terjadi

Gejala penyakit malaria berat (disertai komplikasi)

Pada tahap ini dapat diketahui dengan melakukan pemeriksaan laboratorium sendian yang disertai dengan komplikasi sebagaimana berikut:

  • Sering mengigau
  • Berbicara yang tidak terkontrol
  • Kejang – kejang
  • Koma atau tidak sadarkan diri
  • Dehidrasi
  • Nafas cepat
  • Sesak nafas
  • Suhu tubuh sangat tinggi

Jika anda menemui gejala awal malaria diatas pada diri anda atau keluarga anda, segera lakukan pengobatan ke Puskesmas atau rumah sakit terdekat, agar anda tidak menjadi korban malaria selanjutnya.

sumber : http://cakrawalasehat.blogspot.co.id/2015/02/gejala-penyakit-malaria.html

Gejala Penyakit Malaria Rating: 4.5 Diposkan Oleh: Rizki